Bismillah..
🎙 Fadhilah As-Syaikh Ibnu Utsaimin rahimahullah ditanya:
📑 Apakah setiap hari berpuasa di bulan Ramadhan membutuhkan niat atau cukup niat puasa satu bulan penuh?
✍🏼 Jawaban:
Cukup di bulan Ramadhan satu kali niat di awalnya, karena orang yang berpuasa sekalipun tidak berniat di setiap hari dengan hari puasanya di malam harinya maka itu dilakukan dalam niatnya dari awal bulan, akan tetapi jika dia memutuskan puasanya di tengah-tengah bulan karena safar atau sakit atau semisalnya maka wajib baginya mengulang niatnya, karena dia telah memutuskannya dengan meninggalkan puasa karena safar dan sakit serta semisal keduanya.
📕 Majmu' Fatawa Wa Rasail Ibni Utsaimin (19/182).
سئل فضيلة الشيخ - رحمه الله تعالى -: هل كل يوم يصام في رمضان يحتاج إلى نية أم تكفي نية صيام الشهر كله؟
فأجاب فضيلته بقوله: يكفي في رمضان نية واحدة من أوله، لأن الصائم وإن لم ينو كل يوم بيومه في ليلته فقد كان ذلك في نيته من أول الشهر، ولكن لو قطع الصوم في أثناء الشهر لسفر أو مرض أو نحوه وجب عليه استئناف النية، لأنه قطعها بترك الصيام للسفر والمرض ونحوهما.
المصدر: مجموع فتاوى ورسائل ابن عثيمين (١٨٢/١٩).
📋 BOLEHKAH WANITA MENYUSUI TIDAK BERPUASA?
🎙 Fadhilah As-Syaikh Ibnu Utsaimin rahimahullah ta'ala ditanya:
📑 Pertanyaan:
Apabila puasa memberatkan wanita menyusui maka apakah boleh baginya berbuka (yakni tidak berpuasa, pent)?
✍🏼 Jawaban:
»| Iya, boleh baginya untuk berbuka apabila puasa memberatkan dirinya, atau dia mengkhawatirkan anaknya karena kurang asupan susunya, maka dalam kondisi demikian boleh baginya untuk berbuka, dan meng-qadha sejumlah hari yang dia tidak berpuasa. |«
📕 Majmu' Fatawa As-Syaikh Ibni Utsaimin (19/185).
-------
سئل فضيلة الشيخ - رحمه الله تعالى -: إذا شق الصيام على المرأة المرضع فهل يجوز لها الفطر؟
فأجاب فضيلته بقوله: نعم يجوز لها أن تفطر إذا شق الصيام عليها، أو إذا خافت على ولدها من نقص إرضاعه، فإنه في هذه الحال يجوز لها أن تفطر، وتقضي عدد الأيام التي أفطرتها.
المصدر: مجموع فتاوى ورسائل الشيخ ابن عثيمين (١٥٨/١٩)
#fikih_ramadhan
Semoga bermanfaat,
Baca Juga Artikel Terbaru Kami Disini :
Besarnya Dosa Meninggalkan Sholat
Belajar Al Qur'an Dengan Metode Ummi (jilid 3 )
Buku-buku Penuh Manfaat dan Hikmah
Kisah Nabi Ismail as dan Telaga Zam-Zam
Wanita Wajib Izin Suami Saat Akan Keluar Rumah
Lunasi Hutang Dengan Kesederhanaan
Tiga Kamus Bahasa Tentang Pekerjaan
Tiga Bahasa Untuk Warna dan Busana
Tiga Bahasa Untuk Perkakas dan Elektronik
Meskipun Sakit, Pahala Tetap Mengalir
Perdebatan Nabi Ibrahim dan Raja Namrud
Bertaubat, Setiap Dosa Akan di Ampuni
Perbanyak Doa Untuk Melunasi Hutang
Tiga Bahasa Tentang Organ Tubuh
Perilaku yang Sesuai Surat Yunus
Tiga Bahasa Tentang Hari dan Bulan
Kandungan Surat Az zumar dan Surat At taubah
Kandungan Surat An nisa dan Al maidah
Hukum memakai Hijab dalam pandangan 4 Mazhab
Meminta Izin dan Mengucapkan Salam
Dikagumi Oleh Allaah, Kok Bisa ya ?
Sakit Adalah Ujian, Cobaan, dan Takdir
Sifat Orang yang Sering Berhutang
Melihat Kebawah Dalam Urusan Dunia
Sakit manghapuskan dosa-dosa kit
Silahkan di share atau simpan link ini, sehingga link bisa dibagikan setiap saat
Jazakallah Khairan.
Comments
Post a Comment
Selalu Berkomentar yang Baik sebab Semua akan dimintai Pertanggung Jawaban di Akhirat Kelak.