Skip to main content

Posts

Showing posts with the label ahlak mulia

Al Qur'an Menyeru Untuk Memiliki Ahlak Mulia

Berakhlak mulia dan berpaling dr orang yg bodoh itu lebih baik dan selamat dr kebodohan mereka Oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam Lc, حفظه الله تعالى https://t.me/bbg_alilmu Bahwa Ahlussunnah wal Jama’ah menyeru kepada apa yang di seru oleh Alqur’an yaitu akhlak yang mulia. Allah berfirman [ QS Al-A’raf : 199] ‎خُذِ الْعَفْوَ وَأْمُرْ بِالْعُرْفِ وَأَعْرِضْ عَنِ الْجَاهِلِينَ “Ambillah maaf dan perintahkanlah kepada yang ma’ruf dan berpalinglah dari orang-orang yang bodoh“ Ibnul Qayyim berkata: “Perhatikanlah ayat ini apa yang terkandung padanya berupa akhlak yang baik dan melaksanakan hak Allah pada mereka dan selamat dari keburukan mereka. Kalaulah manusia seluruhnya mengambil dan mengamalkan ayat ini tentu itu akan mencukupi mereka, karena sifat maaf itu menyebabkan akhlak mereka itu menjadi selamat, tabiat mereka pun menjadi lembut, demikian pula untuk memberikan harta.” Demikian pula sikap yang baik, maka itu adalah sikap mereka kepadanya, adapun sikap ia kepada mereka yaitu menyuru

Keutamaan Berhias dengan Akhlak Mulia

https://t.me/menebar_cahayasunnah *✍🏻 Dr. M Saifudin Hakim, M.Sc., Ph.D. حفظه الله تعالي* Termasuk di antara keindahan ajaran agama Islam adalah agama ini mendorong umatnya untuk memiliki akhlak yang mulia dan akhlak yang luhur. Dan sebaliknya, agama ini melarang umatnya dari akhlak-akhlak rendahan dan akhlak yang buruk. Hal ini ditunjukkan oleh banyak hadits dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam. Di antaranya, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, إِنَّمَا بُعِثْتُ لِأُتَمِّمَ صَالِحَ الْأَخْلَاقِ “Sesungguhnya aku hanyalah diutus untuk menyempurnakan akhlak yang luhur.” (HR. Ahmad no. 8952 dan Al-Bukhari dalam Adaabul Mufrad no. 273. Dinilai shahih oleh Al-Albani dalam Shahih Adaabul Mufrad.) Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, إِنَّ مِنْ أَحَبِّكُمْ إِلَيَّ وَأَقْرَبِكُمْ مِنِّي مَجْلِسًا يَوْمَ القِيَامَةِ أَحَاسِنَكُمْ أَخْلَاقًا “Sesungguhnya yang paling aku cintai di antara kalian dan paling dekat tempat duduknya denganku pada hari kiamat adalah me

Kesabaran

“Kesabaran adalah akhlak mulia, yang dengannya setiap orang dapat menghalau segala rintangan.” - Imam Syafi’i - Ada Tiga Macam kesabaran: 1. Sabar dalam melaksanakan ketaatan kepada Allah.  2. Sabar dalam menjauhi kemaksiatan.  3. Sabar menghadapi ujian dan takdir dari Allah. Semoga kita termasuk orang-orang yang sabar. Aamiin  Semoga bermanfaat. Baca Juga :  Artikel Terbaru  Kami  Disini  :  Rasulullooh Juga Berdagang Kisah Nabi Ismail as dan Telaga Zam-Zam Kisah Nabi Luth as. Lunasi Hutang Dengan Kesederhanaan Tiga Kamus Bahasa Tentang Pekerjaan Perhiasan dalam Tiga Bahasa Tiga Bahasa Untuk Warna dan Busana Tiga Bahasa Untuk Perkakas dan Elektronik Tiga Bahasa Bab Sekolahan Hak Istri Dalam Rumah Tangga Perdebatan Nabi Ibrahim dan Raja Namrud Mendo'akan Orang Tua Bertaubat, Setiap Dosa Akan di Ampuni Perbanyak Doa Untuk Melunasi Hutang Ciri Suami Pembawa Rejeki Tiga Bahasa Tentang Organ Tubuh Perilaku yang Sesuai Surat Yunus Tiga Bahasa Tentang Hari dan Bulan Cara Melindungi Akun