Skip to main content

Posts

Showing posts with the label siksa neraka

PENYEBAB SESEORANG MASUK NERAKA

  بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته Kaum Muslimin wa Muslimat. Pada pertemuan kali ini kita masih akan melanjutkan tentang penyebab seseorang dimasukkan ke dalam Neraka. Allāh Subhānahu wa Ta'āla berfirman: مَا سَلَكَكُمْ فِى سَقَرَ "Apakah yang memasukkan kamu ke dalam Saqar (neraka)?" (QS. Muddatsir: 42) Tatkala Allāh Subhānahu wa Ta'āla menceritakan (mengisahkan) dialog yang terjadi antara ahli surga dan ahli neraka. Orang-orang ahli surga (penduduk surga) bertanya kepada penghuni neraka: مَا سَلَكَكُمْ فِى سَقَرَ "Apa yang membuat kalian dimasukkan ke dalam neraka Saqar ini?" قَالُواْ لَمۡ نَكُ مِنَ ٱلۡمُصَلِّينَ "Dahulu kami tatkala hidup di dunia tidak termasuk orang-orang yang melaksanakan shalat." (QS. Muddatsir: 43) Sehingga meninggalkan shalat adalah menjadi salah satu penyebab terbesar seseorang dimasukkan ke dalam neraka, na'ūdzubillāhi min dzālik. Maka dari itu, kami mengimbau diri kami sendiri dan juga pada se

Kesaksian Adanya Siksaan Keras di Neraka

 Bismillaah Sumber video :  https://youtu.be/4enq-7nqrWA Semoga Bermanfaat Label : Update kajian, Kajian Sunnah, Sunnah, Info Islam, Islam Terbaru,Update Kajian Sunnah,Kajian Islam,Konsultasi Syariah, ahlus sunnah Silahkan Share Untuk Memperoleh Pahala Jariyah, Insya Allah Di Support Oleh : https://griyakajiansunnah.blogspot.com

TANGISAN PENGHUNI NERAKA

Kelak Para Penghuni Neraka akan menangis dan berteriak meminta pertolongan lantaran pedihnya penderitaan, kesengsaraan, kengerian, & kehinaan yang menimpa mereka. Itulah balasan yang setimpal atas amal-amal buruk yang mereka kerjakan saat berada di dunia. Mereka menangis hingga habis air matanya, kemudian tangisan itu pun berganti menjadi darah. Rasulullah صلى الله عليه و سلم bersabda : "Tangisan akan dikirim kepada penduduk Neraka, kemudian mereka pun menangis hingga air matanya pun habis. Kemudian mereka menangis dengan mengeluarkan darah, sehingga darah tersebut di wajah mereka seperti terbentuk parit. Andaikan perahu diletakkan padanya, niscaya dia dapat berlayar" (HR. Ibnu Majah no. 4324, hadits dari Anas bin Malik, lihat Shahiihul Jaami' ash-Shaghiir no. 8083) Abu Musa al-Asy'ari رضي الله عنه berkata :  "Menangislah kalian, sesungguhnya para penghuni Neraka itu menangis, padahal tidak ada yang merasa kasihan dengan tangisan mereka. Karena itu menangisla

Dineraka 70.000 Kali Ganti Kulit

كُلَّمَا نَضِجَتْ جُلُودُهُمْ بَدَّلْنَاهُمْ جُلُودًا غَيْرَهَا لِيَذُوقُوا الْعَذَابَ  Setiap kali kulit mereka hangus, Kami ganti kulit mereka dengan kulit yang la'in, supaya mereka merasakan azab. (An-Nisa : 56) Hasan Al Bashri rahimahullah berkata, "Telah sampai kabar kepada kami, bahwasanya mereka dibakar hingga hangus dalam sehari sebanyak 70.000 kali." Beliau juga berkata, "Seti'ap kali mereka terbakar hingga daging-daging mereka habis,  maka dikatakan kepada mereka, 'Kembalilah kali'an', maka mereka kembali seperti semula." (Lihat Tafsir Thobari dan Qurthubi) Semoga bermanfaat, Baca Juga  Artikel Terbaru  Kami  Disini  :  Rasulullooh Juga Berdagang Cara Mengatasi Pandemi  Besarnya Dosa Meninggalkan Sholat Kunci Bahagia dan Sukses Belajar Al Qur'an Dengan Metode Ummi (jilid 3 ) Gara-gara Menyiksa Kucing Buku-buku Penuh Manfaat dan Hikmah Kisah Nabi Ismail as dan Telaga Zam-Zam Manusia - Manusia Lemah Carilah Sahabat Seperti ini Hukum R

Penyesalan Orang Kafir di Akhirat Kelak

  Terkadang kita melihat keberadaan mereka didunia nikmat Dan tidak memiliki banyak masalah, ternyata itu adalah kerugian yang tertunda di akhirat kelak. Semoga bermanfaat, Baca Juga  Artikel Terbaru  Kami  Disini  :  Rasulullooh Juga Berdagang Cara Mengatasi Pandemi  Besarnya Dosa Meninggalkan Sholat Kunci Bahagia dan Sukses Belajar Al Qur'an Dengan Metode Ummi (jilid 3 ) Gara-gara Menyiksa Kucing Buku-buku Penuh Manfaat dan Hikmah Kisah Nabi Ismail as dan Telaga Zam-Zam Manusia - Manusia Lemah Carilah Sahabat Seperti ini Hukum Riya' Sebab Sempit Hati Wanita Wajib Izin Suami Saat Akan Keluar Rumah Kisah Nabi Luth as. Balasan Penyebar Aib Istighfar/Doa Anak  Pejuang Sunnah Pendidikan Agama Anak Lunasi Hutang Dengan Kesederhanaan Tiga Kamus Bahasa Tentang Pekerjaan Perhiasan dalam Tiga Bahasa Tiga Bahasa Untuk Warna dan Busana Tiga Bahasa Untuk Perkakas dan Elektronik Tiga Bahasa Bab Sekolahan Meskipun Sakit, Pahala Tetap Mengalir Hak Istri Dalam Rumah Tangga Perdebatan Nabi Ibr